Pages

SEJARAH SINGKAT BERDIRINYA MADRASAH

Senin, 10 Februari 2014
LOGO MAN 1 PONOROGO
Madrasah Aliyah Negeri 1 Ponorogo dengan nomor statistik Madrasah 311350217031 Berstatus Madrasah Negeri , sejak tahun 1982. yang dari merupakan relokasi dari Madrasah Aliyah Negeri Ngawi. Madrasah Aliyah Negeri 1 Ponorogo menempati areal seluas 8.650 M2 di dataran rendah wilayah perkotaan sehingga memungkinkan perkembangan madrasah yang prospektif. Saat ini MAN 1 Ponorogo memiliki 16 kelas rombongan belajar dengan 715 orang siswa dari kelas 1 sampai kelas 3 . keberadaan siswa ini dilayani oleh 45 orang tenaga guru ( 34 berstatus PNS dan 11 berstatus non PNS ) dan 14 orang karyawan / karyawati ( 5 orang berstatus PNS dan 9 orang berstatus non PNS ). Sejak berdiri tahun 1982 MAN 1 Ponorogo telah mengalami beberapa kali pergantian kemimpinan yaitu


  •  Drs. Moh. Soehardi ( tahun 1982 - 1987 )
  • Drs . Zainun Sofwan ( tahun 1987 - 1991 ) 
  • Drs. H. Mahmuddin Danuru ( tahun 1991- 1999 )
  • H . Kusto, BA ( tahun 1999 - 2002 )
  • H. Chozin, SH ( tahun 2002 - 2005 ) 
  • H. Fathoni Yusuf , S. Ag ( tahun 2005 - 2009 ) 
  • H . Wabib Tri Samanhudi ( ahun 2012 - sekarang ) 


Tidak ada komentar:

Posting Komentar